EKSISI LIMFANGIOMA
Introduksi
a. Definisi
Suatu tindakan pembedahan seluruh
masa akibat pertumbuhan tidak normal yang berasal dari pembuluh darah dan limfe
b. Ruang lingkup
Keadaan anak dengan pertumbuhan masa
kistik berwarna kebiruan positif dengan perasat compression test.
c. Indikasi operasi
Benjolan kistik berwarna kebiruan compression
test positif
d. Kontra indikasi
operasi
- Ada kondisi lain/kelainan bawaaan lainnya yang tidak memungkinkan dilakukannya operasi
- Kondisi umum Jelek
f. Pemeriksaan
Penunjang
USG
Teknik Operasi
- Posisi disesuaikan letak lesi dengan tujuan utama ekpose harus jelas dan lapang.
- Irisan diatas masa → identifikasi masa → lakukan eksisi secara bersih dan diusahakan sampai pangkal dan intoto serta bersih.
- Kontrol perdarahan.
- Tutup luka operasi.
g. Komplikasi operasi
Perdarahan
h. Mortalitas
Kurang dari 2%
i. Perawatan
Pascabedah
Membutuhkan perawatan selama 5 hari
dan pengawasan perdarahan pasca operasi sehingga membalut dengan mengkompresi
luka.
j. Follow-up
Dilakukan pemeriksaan berkala adanya
timbul tumor baru (residif).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar